TINJAUAN PENERAPAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 4 AYAT 2 ATAS HADIAH UNDIAN PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK CABANG TAMALANREA KOTA MAKASSAR

  • Politeknik Bosowa
  • Politeknik Bosowa
  • Politeknik Bosowa
Abstract views: 1731 , PDF downloads: 919

Abstract

Pajak yang paling berpotensi dalam peningkatan penerimaan adalah pajak penghasilan. Salah satu jenis pajak penghasilan adalah pajak penghasilan pasal 4 ayat 2. Salah satu objek yang dikenakan dalam pajak penghasilan pasal 4 ayat 2 yaitu hadiah undian. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosedur perhitungan, penyetoran, dan pelaporan pajak penghasilan pasal 4 ayat 2 atas hadiah undian yang dilakukan oleh PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Tamalanrea Kota Makassar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis deskriptif kualitatif dengan melakukan dokumentasi serta wawancara pada objek penelitian. Hasil penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa: (1) PT Bank Rakyat Indonesia Cabang Tamalanrea melakukan perhitungan dengan tarif 25% dari harga beli hadiah undian, sesuai dengan Ketentuan Perpajakan yang berlaku. (2) Pelaksanaan penyetoran pajaknya dilakukan berdasarkan ketentuan perpajakan yang berlaku. (3) Dalam hal pelaporan pajak, PT Bank Rakyat Indonesia Cabang Tamalanrea tidak melakukan pelaporan pajak penghasilan pasal 4 ayat 2 atas hadiah undian.

References

Anisah, Juli. 2015. Analisi Perhitungan Pajak Penghasilan Final Atas Jasa Konstruksi pada PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan (UIP) I Medan. Medan: Politeknik Negeri Medan.

Agustina, Yenna. 2012. Tinjauan atas Prosedur Operasional Pajak Penghasilan Pasal 4 ayat 2 pada PT Jasa Marga (Persero) Tbk Cabang Purbaleunyi Bandung. Bandung: Universitas Widyatama.

Aseanto, Franderico. 2013. Peran Notaris dalam Membuat Berita Acara Undian Berhadiah pada Perbankan di Kota Yogyakarta. Yogyakarta: Universitas Gajah Mada.

Badan Pusat Statistik. Realisasi Penerimaan Negara 2007 – 2015. diakses pada tanggal 13 Februari 2017 https://www.bps.go.id/linkTabelStatis/view.

Direktorat Jenderal Pajak. Seri PPh- Pajak Penghasilan atas Hadiah dan Penghargaan. diakses pada tanggal 14 April 2017. http://www.pajak.go.id/ content/seri-pph-pajak-penghasilan-atas-hadiah-dan-penghargaan.

Halim, Abdul dkk. 2014. Perpajakan: Konsep, Aplikasi, Contoh dan Studi Kasus. Jakarta: Salemba Empat.

Harjo, Dwikora. 2013. Perpajakan Indonesia. Jakarta: Penerbit Mitra Wacana Media.

Judisseno, Rimsky K. 2005. Pajak dan Sttartegi Bisnis. Jakarta:Gramedia pustaka Utama.

Republik Indonesia. Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 242/PMK.03/2014 tentang Tata Cara Pembayaran dan Penyetoran Pajak. Jakarta: Menteri Keuangan Republik Indonesia.

Republik Indonesia. Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 243/PMK.03/2014 tentang Surat Pemberitahuan. Jakarta: Menteri Keuangan Republik Indonesia.

Republik Indonesia. Peraturan Direktorat Jenderal Pajak Nomor PER-11/PJ/2015 tentang Pengenaan Pajak Penghasilan atas Hadiah dan Penghargaan. Jakarta: Direktorat Jenderal Pajak.

Republik Indonesia. Peraturan Menteri Sosial Nomor 14A/HUK/2006 tentang Izin Undian. Jakarta: Menteri Sosial Republik Indonesia.

Republik Indonesia. Peraturan Pemerintah Nomor 132 Tahun 2000 tentang Pajak Penghasilan atas Hadiah Undian. Jakarta: Presiden Republik Indonesia.

Republik Indonesia. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 1983 Tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2009. Jakarta.

Republik Indonesia. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 7 Tahun 1983 Tentang Pajak Penghasilan sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2008. Jakarta.

Resmi, Siti. 2013. Perpajakan Teori dan Kasus. Jakarta: Salemba Empat.

Sabijono, Harijanto dan Tangka, Ireine.S. 2014. Analisis Perhitungan PPh Final Pasal 4 ayat 2 atas Bunga Deposito dan Tabungan Nasabah pada PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Manado. Manado: Universitas Sam Ratulangi.

Sadewi, Bher. L. 2012. Pengaruh Program Undian Berhadiah Tabungan Simpedes terhadap Keputusan Pembelian pada PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Solo Kartasura. Salatiga: Universitas Kristen Satya Wacana.

Satori, Djam’an dan Komariah, Aan. 2011. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: Alfabeta.

Sujarweni, V. Wiratna. 2014. Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Sumarsan, Thomas. 2013. Perpajakan Indonesia. Jakarta: Penerbit Indeks.

Sunyoto, Danang. 2016. Metodologi Penelitian Akuntansi. Bandung: Refika Aditama

Watung, Leonardo Romario. 2016. Analisis Penerpan Pajak dengan Withholding Tax System terhadap Pajak Penghasilan Pasal 4 ayat 2 pada PT Bank Sulawesi Utara Gorontalo di Kota Manado. Manado: Universitas Sam Ratulang
Published
2018-05-04
Section
Articles