REPRESENTASI REPRESENTASI KECANGGIHAN DAN KECEPATAN PADA IKLAN YOUTUBE PRODUK OTOMOTIF
Analisis Semiotika Pada Iklan Honda CBR 250 RR SP “Technology Made for Power”

Keywords:
representasi, YOUTUBE, periklanan, semiotika, seni visual
Abstract
Kebutuhan akan informasi menjadi tuntutan setiap saat, munculnya berbagai bentuk media massa (baik cetak maupun elektronik) merupakan salah satu wujud dari perkembangan teknologi komunikasi. Dengan adanya teknologi komunikasi, salah satu media baru seperti Youtube, merupakan media dimana periklanan paling berkembang. kesempatan ini dimanfaatkan oleh salah satu perusahaan otomotif dengan menggunakan iklan audio visual yaitu Honda dengan slogan "Total Control", yang memunculkan adegan-adegan dengan special effect dari computer grafis menonjolkan teknologi dan kecepatan dari motor sport Honda produksi terbaru.
Published
2022-11-29
How to Cite
Prasetyo, D. R. S. D. (2022). REPRESENTASI REPRESENTASI KECANGGIHAN DAN KECEPATAN PADA IKLAN YOUTUBE PRODUK OTOMOTIF: Analisis Semiotika Pada Iklan Honda CBR 250 RR SP “Technology Made for Power”. Journal Communication Specialist, 1(5), 603-617. Retrieved from https://ejournal.unitomo.ac.id/index.php/jcs/article/view/4941
Issue
Section
Articles