PENGARUH KEPEMIMPINAN, KOMPETENSI, DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT MATAHARI DEPARTEMENT STORE Tbk, TUNJUNGAN PLAZA SURABAYA

  • Jakfat Nathan Alwy
  • Sri Susilowati Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Dr. Soetomo Surabaya, Indonesia
Abstract views: 11 , PDF Journal downloads: 14
Keywords: Pelatihan, Motivasi, Kinerja Karyawan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Pelatihan, Motivasi, Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Matahari Departement Store Tbk Tunjungan Plaza Surabaya. Teknik Non Probability Sampling yang dipilih yaitu dengan Sampling Jenuh (sensus) yaitu metode penarikan sampel bila semua anggota populasi dijadikan sebagai sampel. Hal ini sering dilakukan apabila jumlah populasi kecil, 42 orang (Supriyanto dan Machfudz, 2010: 188). Hasil penelitian uji parsial (uji t) Pelatihan dan Motivasi berpengaruh signifikan, terhadap Kinerja Karyawan. Penelitian dengan  uji F membuktikan bahwa secara simultan Pelatihan dan Motivasi berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan.

References

Nugroho. A. (2005). Strategi Jitu Memilih Metode Statistic Penelitian Dengan SPSS. Andi Yogyakarta: Yogyakarta
Augusty, F. (2006). Metode Penelitian Manajemen: Pedoman Penelitian untuk skripsi, Tesis dan Disertai Ilmu Manajemen. Semarang: Universitas Diponegoro.
Bungin, M. B. (2018). Metodologi Penelitian Kuantitatif, Prenada Media Group, Depok.
Busro, M. (2018) ,Teori-teori Manajemen Sumber Daya Manusia, Prenada Media Group, Depok.
Fajri, J. (2019). “Pengaruh Pelatihan Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Motivasi Sebagai Variabel Intervening Pada PT. BPR. BDW”. Journal of Wind Engineering and Industrial Aerodynamics, 26(3), 1–4.
Gomes, C. F. (2003). Manajemen Sumber Daya Manusia. Andi Offset.
Yogyakarta.
Ghozali, I. (2013). “Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 21”. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Hadari, N. (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Bisnis Yang Kompetitif. Cetakan Ke-4, Gajah Mada Univercity Press, Yogyakarta.
Hasibuan, M, S. (2000). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara. Jakarta.
Indrasari, M. (2017), Kepuasan Kerja dan Kinerja Karyawan, Indo Pustaka, Sidoarjo.
Kalistram. (2018) , Pengaruh Kompetensi, Kompensasi dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Karyawanpada PT. Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional III Palembang, Skripsi.
Mathis & Jackson. (2011), Manusia Manajemen Sumber Daya, Salemba Empat, Jakarta.
Mangkunegara, A, P. (2017), Evaluasi Kinerja SDM, Refika Aditama, Bandung.
Moeherionto. (2012), “Pengukuran Kinerja Berbasis Kompetensi”. Ghalia Indonesia. Bogor.
Nurzaman, N. (2017), Pengaruh Pelatihan dan Kompetensi terhadap Kinerja Pegawai Universitas Negri Sunan Kalijaga, Skripsi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pasundan.
Lastanti , S. (2015), Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja Perusahaan. J Bumi Aksara, Jakarta.
Sugiyono. (2015), Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta, Bandung.
Wibowo. (2016) , Manajemen Kinerja. Raja Grafindo Persada, Depok.
Published
2024-03-16
Section
Articles