PENGARUH KETERSEDIAAN INFRASTRUKTUR JALAN,LISTRIK DAN AIR TERHADAP PERTUMBUHAN PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB) DI PROVINSI JAWA TIMUR TAHUN 2020-2021

  • Susana Dewiana Jemumu
  • Shanty Ratna Damayanti, SE.,M.Si Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Dr Soetomo
Abstract views: 460 , PDF Journal downloads: 289
Keywords: Pelatihan, Listrik, Air, PDRB

Abstract

Penelitian ini bertujuan : (1) Untuk mengetahui Pengaruh Infrastruktur Jalan Terhadap PDRB di Provinsi Jawa Timur (2) Untuk mengetahui pengaruh infrastruktur Jalan terhadap PDRB di Provinsi Jawa Timur (3) Untuk mengetahui pengaruh infrastruktur Air terhadap PDRB di Provinsi Jawa Timur (4) Untuk menegtahui faktor manakah yang berpengaruh dominan terhadap PDRB di Provinsi Jawa Timur

Teknik pengolahan Data menggunakan regresi linear berganda dengan melalui program SPSS versi 16.0.Penelitian ini menggunakan metode kunatitatif dan diolah dengan kebutuhan model yang digunakan

Hasil penelitian menunjukan bahwa secara parsial Jalan berpengaruh positif dan signifikan terhadap PDRB  dengan nilai sebesar 0,003<0,05 dan nilai t hitung -3.873> t table 2,306 sedangkan Listrik tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap PDRB dengan nilai sebesar 0,778>0,05 dan nilai t hitung sebesar 0,-291> t table 2.036 dan Air tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap PDRB dengan nilai sebesar 0,722>0,05 dan nilai t hitung 0,369< dan t tabel.Faktor yang berpengaruh dominan terhadap PDRB di Provinsi Jawa Timur yaitu variable Jalan

 

References

Adisasmita,rahardjo.1013.teori-teori Pembangunan Ekonomi;Pertumbuhan
Ekonomi.Graha Ilmu:Yogyakarta

Arindini,U.S.1018.Pengaruh Pembangunan Infrastruktur jalan,Listrik dan PMA
Terhadap PDRB Di Daerah Istimewa Yogyakarta periode 1004-1016

Atmaja , H.K., dan Mahalili, K. 2014. Pengaruh Infrastruktur Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Kota Sibolga.JurnalEkonomi, (Online), Vol. 3, No.1, (https://media.nelti.com/, diakses 27 Desember 2017

BPS Provinsi Jawa Timur,jatim.bps.go.id.:Tentang Panjang Jalan Menurut
Kondisi Permukaan Jalan Tahun 2010-2021

BPS Provinsi Jawa Timur,jatim.bps.go.id.:Tentang Besar Pemakian atau Kegunaan ketenagalistrikan di Provinsi Jawa Timur Tahun 2010-2021

BPS Provinsi Jawa Timur,bps.go.id.:tentang Jumlah Air Bersih di Provinsi Jawa Timur tahun 2010-2021

BPS,Produk Domestik Regional Bruto menurut Lapangan Usaha

Dio Cornelious,Wiwin Priana Primandhana.1011.Analisis Pengaruh Infrastruktur
jalan,Listrik Dan Air terhadap Produk Domestik regional Bruto Di Kota
Surabaya

Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga Jawa Timur.Tahun 1013-1015


Ida Nuraini, Hendra Kusuma.Pengaruh Pembangunan Infrastruktur Jalan Raya
dan Listrik Terhadap PDRB di Kota Mojokerto

Jatim.bps.go.id.seri 1010 PDRB Atas Dasar Harga Konstan 1010 menurut
Kabupaten/Kota

Maryaningsih. 2004. Pengaruh Infrastruktur terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia.Buletik Ekonomi Moneter dan Perbankan, vol 17, N0 1.

Maqin,A 1004.Pengaruh Kondisi Infrastruktur terhadap Pertumbuhan Ekonomi
di Jawa Barat.Trikomonika, Vol 10, No 1:10:18

Muhammad Iqbal, S. Si., M. Si Pengolahan Data dengan Regresi Linear Berganda.SSPS versi 16.0

Ms Yanti.1018.Pengaruh Infrastruktur Jalan,Listrik Dan Air Terhadap
Pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto Di Kabupaten Gowa Provinsi Sulawesi Selatan Periode 1007-1016

Posumah, Ferdy.1015.Pengaruh Pembangunan Infrastruktur terhadap Investasi
di Kabupaten Minahasa Tenggara.jurnal Bekala Ilmiah Efisiensi.vol 15
No.01

R.D Ambrawati, ST.MT.Air Bagi Kehidupan Manusia

Sukirno, Sadono.2013. Makro Ekonomi Teori Pengantar . Edisi ketiga. PT Raja Grafindo Persada: Jakarta

Zaenal Arifin,ir.MSc Bappeda Prov Jambi.Memahami PDRB Sebagai Instrumen
Untuk Mengukur Pertumbuhan Ekonomi Di daerah
Published
2024-05-31
Section
Articles