ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MENENTUKAN KINERJA KARYAWAN PT PATAYA SARANA NIAGA SURABAYA SELAMA MASA NEW NORMAL

  • Yeni Rahma Wati
  • Firdaus Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Dr. Soetomo Surabaya, Indonesia
Abstract views: 53 , PDF Journal downloads: 47
Keywords: Faktor-Faktor; Kinerja; Analisis Faktor

Abstract

Pengelolaan organisasi PT Pataya Sarana Niaga Surabaya sangat ditentukan oleh keberhasilan dalam mengelola sumber daya manusia dengan langkah yang kompetitif mulai dari motivasi kerja, gaya kepemimpinan serta disiplin kerja bagi karyawannya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor-faktor apa saja yang menentukan kinerja karyawan pada PT Pataya Sarana Niaga Surabaya dan faktor ada yang dominan menentukan kinerja karyawan.Sampel yang digunakan adalah seluruh karyawan PT Pataya Sarana Niaga Surabaya yang berjumlah 54 karyawan. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan pengumpulan data menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada seluruh karyawan PT Pataya Sarana Niaga Surabaya.Teknik alanisis yang digunakan adalah analisis faktor. Berdasarkan analisis data yang dilakukan dari 19 indikator menyimpulkan bahwa terbentuk 4 faktor yang menentukan kinerja karyawan PT Pataya Sarana Niaga Surabaya. Faktor-faktor tersebut adalah Motivasi, Gaya kepemimpinan, Disiplin dan Semangat Kerja.

References

Ahmad, Rodi. 2010. “Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Dinas Pendididkan, Pemuda Dan Olahraga Kabupaten Sleman.” bkd.jabarprov.go.id/artikel/86-.
Amerieska, Siti. 2014. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Kemitraan Bisnis Pt Pln.” Jurnal Manajemen dan Akuntansi 3(2): 1–14.
ANGRAINI, RENITA. 2020. “PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI BADAN KEPEGAWAIAN DAN DIKLAT DAERAH KABUPATEN ENREKANG.” Orphanet Journal of Rare Diseases 21(1): 1–9.
Ardiansyah, M Rizky. 2021. “Pengaruh Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt . Bank Sumsel Babel Cabang Pembantu Km 12 Fakultas Ekonomi.”
Damayanti. 2018. “PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS KARYAWAN NON MEDIS RS ISLAM SITI KHADIJAH PALEMBANG).” (2): 75–86. https://core.ac.uk/download/pdf/267823685.pdf.
ELIANTI. 2020. “PENGARUH DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR BADAN PERTANAHAN NASIONAL KABUPATEN WAJO.” 2507(February): 1–9.
Ichsan, Reza Nurul, Eddi Surianta, and Lukman Nasution. 2020. “Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil (Pns) Di Lingkungan Ajudan Jenderal Daerah Militer (Ajendam) - I Bukitbarisan Medan.” Jurnal Darma Agung 28(2): 187.
JARIYATI, IRHAMATUL. 2016. “PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT.BANK PEMBIAYAAN RAKYAT SYARIAH (BPRS) BHAKTI SUMEKAR KABUPATEN SUMENEP.” (August). http://etheses.uin- malang.ac.id/5696/1/12510127.pdf.
Kasmawati. 2014. “Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Sermani Steel Makassar.” : 66.
Lailiyah, Umi Wahidatul, and Tri Harsini Wahyuningsih. 2019. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Driver Grab-Bike Kabupaten Banjarnegara.” Media Ekonomi 19(01): 190.
Lasari, Dewi. 2019. “Pengaruh Disiplin Kerja Dan Loyalitas Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Mandala Finance Cabang Gowa.”
RAHAYU, TETIANA OVIA. 2019. “PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI RUMAH SAKIT ISLAM SITI AISYAH MADIUN.” اااااا. http://repository.stikes-bhm.ac.id/622/1/1.pdf.
RIMATA, EGA PRAJA. 2014. “PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT. POS INDONESIA YOGYAKARTA.” Pontificia Universidad Catolica del Peru 8(33): 44.
Setyawan, Agustinus. 2018. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada Tiga Perusahaan Fabrikasi Lepas Pantai Di Batam Dan Karimun).” Journal of Accounting & Management Innovation 2(1): 67–83
Yuliastanti, Susi. 2021. “JIEE : PT . PLN ( Persero ) UP3 Padang.” 1(2): 50–54.
Published
2024-10-24
Section
Articles