Pengaruh Omset Usaha, Pelatihan Akuntansi Terhadap Kualitas Informasi Akuntansi Dengan Ketidakpastian Lingkungan Sebagai Variabel Moderasi Pada UMKM

  • Anisa Aniatus Soleha Anisas -
  • alberta esti
Abstrak views: 24 , pdf (English) downloads: 13

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh omset usaha dan pelatihan akuntansi terhadap kualitas informasi akuntansi dengan ketidakpastian lingkungan sebagai variabel moderasi pada UMKM di Kelurahan Sidodadi, Surabaya, tahun 2023. Data dikumpulkan melalui kuesioner yang disebarkan kepada 100 pemilik usaha UMKM di wilayah tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan teknik purposive sampling dan analisis menggunakan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: H1 Omset usaha berpengaruh signifikan terhadap kualitas informasi akuntansi, H2 Pelatihan akuntansi tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas informasi akuntansi, H3 Ketidakpastian lingkungan mampu memoderasi pengaruh omset usaha terhadap kualitas informasi akuntansi secara signifikan, H4 Ketidakpastian lingkungan tidak mampu memoderasi secara signifikan pengaruh pelatihan akuntansi terhadap kualitas informasi akuntansi. Penelitian ini memberikan wawasan tentang pentingnya pelatihan akuntansi dan peran ketidakpastian lingkungan dalam meningkatkan kualitas informasi akuntansi pada UMKM.

Referensi

Alberta, E. H., & Lestari, D. S. (2019). Penerapan Audit Laporan Keuangan Bagi Pengelola Koperasi di Kabupaten Madiun. 04(01).
Anggadini, Sri Dewi, Okta Milenisa Putri Zosanti, Ummi Goidah Mutmainah, and Herry Saputra. 2021. “Pemanfaatan Teknologi Pada Kualitas Laporan Keuangan Perusahaan.” Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research 5(3): 644–49.
Anisykurlillah, Indah, and Bergas Rezqika. 2019. “Faktor Yang Mempengaruhi Implementasi Sak Etap Pada Umkm Dengan Ketidakpastian Lingkungan Sebagai Variabel Moderasi.” Jurnal Riset Keuangan Dan Akuntansi 5(1): 18–35.
Aulia, Y. (2020). UMKM merupakan pilar terpenting dalam perekonomian Indonesia dan dalam menghadapi persaingan begitu ketat , pelaku UMKM membutuhkan modal untuk perkembangan usahanya . Meminjam modal ke lembaga keuangan adalah salah satu cara yang dapat dilakukan pelaku U. 2, 161–176.
Candra, Mutiara, Rita Rahayu, and Denny Yohana. 2020. “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penggunaan Informasi Akuntansi Dengan Ketidakpastian Lingkungan Bisnis Sebagai Variabel Moderasi (Pada UKM Di Kota Padang).” Ekonomis: Journal of Economics and Business 4(2): 353.
Divianto, and Febrianty. 2017. “Pengaruh Pemahaman Pelaku UKM Dalam Menyusun Laporan Keuangan Terhadap Implementasi Laporan Keuangan Berdasar SAK ETAP Dengan Persepsi Pelaku Ukm Sebagai Moderating Variable.” International Journal of Social Science and Business 1(3): 167– 76.
Dr. H. Aras Solong, M.Si., Dr. Asri Yadi, M.Pd. 2021. Kajian Teori Organisasi Dan Birokrasi Dalam Pelayanan Publik. ed. M.Pd Dr. Madalle Agil. DEEP PUBLISH.
Donald E. Kieso, Weygandt, J. J., & Warfield, T. D. (2021). Intermediate Accounting.
Esti Handayani, A., & Aulia., Y. (2020). Laporan akhir program pengabdian kepada masyarakat. Lppm.Itda.Ac.Id, 001001519(November), 1–15. https://lppm.itda.ac.id/sip/assets/laporan/pengabdian/2019/Laporan_Akhir_Pengabdian_Sampah_OK.pdf
Faidah, Yusri Anis, and Nurul Mahmuhdah. 2022. “Implementasi Pencatatan Keuangan Pada Usaha Kecil Dan Menengah (Studi Kasus Pada Telor Asin ‘ HTM JAYA’ Di Kabupaten Brebes).” Jurnal Ekonomi dan Bisnis 11(3): 1488–93.
Farhan, Muhammad, Agil Novriansa, Umi Kalsum, and Mukhtaruddin. 2020. “Penggunaan Sistem Informasi Akuntansi Untuk Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM) Di Desa Kota Daro, Kabupaten Ogan Ilir.” Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services 1(1): 47–54.
Ghozali, Imam. 2014. Structurall Equation Modelling Metode Alternatif Dengan Partial Least Square (PLS). Semarang: Universitas Diponegoro.
Hadi, Hafid Kholidi. 2022. “Pengaruh Dinamisme Lingkungandan Ketidakpastian Lingkungan Terhadap Kinerja Umkm.” Jurnal Ilmu Manajemen 10(3): 902– 10.
Hanafi, Roy, Hazzar Al Oktha Rahmatika, Salsabila Aprilia, and Maria Yovita R Pandin. 2023. “Penerapan Digital Accounting Dalam Membangun Keunggulan Bersaing Pada UKM Kec. Benowo Surabaya.” Manajemen … 1(3): 254–63.
Horri, M. (2020). Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Dr. Soetomo Surabaya, Indonesia ABSTRAK. 2(14), 36–51.
Karmeli, Elly, Novi Kedewi Sumbawati, and Suhendrawati. 2020. “ProsidingSeminar Nasional IPPeMas 2020 Inovasi Hasil Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat Dalam Menunjang Era Industri 4.0 Pengaruh Modal Usaha Terhadap Omset Usaha Mikro Kecil Menengah Di Kecamatan Sumbawa.”
Kotler, Philip. 2018. Prinsip-Prinsip Pemasaran. 12 th. Jakarta: erlangga. Lestari, Nanda Puji, and Sugeng Widodo. 2021. “Pengaruh Modal Usaha, Lama Usaha, Dan Jam Kerja Terhadap Pendapatan Pedagang Pasar Tradisional Manukan Kulon Surabaya.” Economie 3(1): 8–19.
Lis Suryadi. 2020. “Upaya Meningkatkan Omset Penjualan Umkm Dengan Otomatisasi Proses Bisnis Penjualan Berbasis E-Commerce Efforts To Improve Msme Sales Omset By Automating the E- Commerce-Based Sales Business Process.” Jurnal Sekretari & Administrasi (Serasi) 18(2): 35–45.
Marota, Rochman, Monica Ani Lestari, and Amelia Rahmi. 2020. “Pelatihan Akuntansi, Kinerja Akuntan, Dan Teknologi Informasi Sebagai Determinan Kualitas Informasi Akuntansi.” JIAFE (Jurnal Akuntansi Ilmiah Fakultas Ekonomi) 6(1): 107–18.
Mulyani, Ade Sri. 2018. “Manfaat Informasi Akuntansi Dalam Perkembangan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah.” Jurnal Ecodemica 2(1).
Munif, Ahmad. 2018. KEBERHASILAN USAHA KECIL DAN MENENGAH
(Studi Empiris Pada Usaha Kecil Menengah Di Kabupaten Temanggung) SKRIPSI.
Mutmainah, Dinda Audriene. 2016. “Kontribusi UMKM Terhadap PDB Tembus Lebih Dari 60 Persen.” Kontribusi UMKM Terhadap PDB Tembus Lebih Dari 60 Persen.
Putri, Aulia Meiliani, and Teguh Budi Raharjo. 2020. 1 Pengaruh PenyusunanLaporan Keuangan, Pendidikan Pemilik, Pelatihan Akuntansi, Dan Kondisi Pesaing Terhadap Penggunaan Informasi Akuntansi Pada Usaha Mikro Kecil, Dan Menengah (UMKM) Di Kota Tegal Akuntansi.
Ray H. Garrison & Eric W. Noreen, & C, B. P. (2023). Managerial Accounting. book1.
Romney, M. B., & Steinbart, P. J. (2017). Sistem Informasi Akuntansi (Edisi 13,). Salemba Empat.
Rodhiyah. 2015. “Dampak Sosial Ekonomi Keberadaan Usaha Kecil Menengah (UKM) Konveksi Di Kota Semarang.” 14: 1–14.
Romney, Marshall B, and Paul John Steinbart. 2017. Sistem Informasi Akuntansi.
Edisi 13,. Jakarta Selatan: Salemba Empat.
sugiyono (2018, P.13). 2018. “Bab III - Metode Penelitian Metode Penelitian.”
Metode Penelitian: 32–41.
Thohary, Ruby, Muji Gunarto, and Verawaty. 2022. “Membangun Kinerja Umkm Melalui Inovasi Keuangan.” Jurnal Keuangan dan Bisnis 25(2): 50–67.dan Sains) 6(2): 406.
Wiska, Mayroza, and Jujuk Juan Colin. 2021. “Pengaruh Tingkat Pendidikan, Pelatihan Akuntansi, Dan Umur Usaha Terhadap Pengguna Informasi Akuntansi Pada UMKM Dengan Ketidakpastian Lingkungan Sebagai Variabel Moderating Di Kabupaten Dharmasraya.” J-MAS (Jurnal Manajemen
Warren Reeve Duchac. (2020). Reading Financial Statements for Value.
Diterbitkan
2025-03-31
Bagian
Articles