Pengaruh Store Atmosphere dan Kualitas Layanan Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen dengan Kepuasan Pelanggan Sebagai Variabel Mediasi pada Departemen Service Mitsubishi Motors Surabaya

  • Oktavianus Kristianto
  • Meithiana Indrasari
Abstract views: 49 , Jurnal Oktavianus Kristianto downloads: 304

Abstract

Abstrak: Seiring dengan pesatnya perkembangan teknologi otomotif maka semakin
pesat juga persaingan dalam bidang otomotif. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk
mengetahui pengaruh Store Atmosphere dan kualitas layanan terhadap kepuasan
pelanggan melalui Keputusan Pembelian konsumen pada departemen service Mitsubishi
Motors Surabaya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel dalam
penelitian ini adalah 125 pelanggan departemen service Mitsubishi Motors Surabaya
dengan menggunakan teknik purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan dalam
penelitian ini yaitu analisis Partial Least Square (PLS). Hasil analisis dibuktikan bahwa
Store Atmosphere dan Kualitas Layanan berpengaruh signifikan terhadap Kepuasan
Pelanggan. Hasil analisis juga dibuktikan bahwa Kualitas Layanan dan Kepuasan
Pelanggan berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian sedangkan Store
Atmosphere tidak berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian.
Kata Kunci: Store Atmosphere; Kualitas; Layanan, Kepuasan Pelanggan;
Keputusan Pembelian

References

Ahmed, S., & Ting, D. H. (2020). Anticipated emotion in planned versus unplanned purchase: scale development and validation. The Service Industries Journal, 1–20. https://doi.org/10.1080/0264206 9.2020.1779224

Berman, B. R., & Evans, J. R. (2012). Retail Management: A Strategic Approach (12th ed.).

Pearson. Creswell, J. W. (2017). Research Design Pendekatan Metode Kualitatif, Kuantitatif, dan Campuran (Ke-4). Pustaka Pelajar.

Eman, C., Pangemanan, S., Rumokoy, F. S., & Program, M. (2018). Analyzing the Effect of Service Quality and Perceived Risk on Purchase Intention in the Multimart Convenience Store Tomohon City. Jurnal EMBA:

Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 6(4), 2477– 2486. https://doi.org/10.35794/emba.v 6i4.21017

Ferdinand, A. (2011). Metode Penelitian Manajemen (3rd ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Firmansyah, M. A. (2018). Perilaku Konsumen: Sikap dan Pemasaran (1st ed.). Deepublish.

Furoida, F., & Maftukhah, I. (2018). The Influence of Service Quality and Store Atmosphere on Keputusan Pembelian Through Customer Satisfaction. Management Analysis Journal, 7(2), 163–170.

Gakindo. (2019). Ramaikan Persaingan, Lima Merek Mobil Terlaris di Pasar Domestik Siapkan Target. https://www.gaikindo.or.id/ram ai-di-persaingan-pasar-lima- merek-terlaris-mobil-di-pasar-domestik-siapkan-target/

Gakindo. (2020). Jurus Daihatsu, Honda, dan Toyota Menghadapi Persaingan di Tahun 2020. https://www.gaikindo.or.id/juru s-daihatsu-honda-dan-toyota-menghadapi- persaingan-di-tahun-2020/

Gakindo. (2021). Lima Pabrik Mobil Terlaris Dunia 2020 Bergeser, Toyota dan VW Bersaing Ketat. https://www.gaikindo.or.id/lima -pabrik-mobil-terlaris-dunia- 2020-bergeser-toyota-dan-vw-bersaing-ketat/

Ghozali, I. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 19 (5th ed.).

Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gumelar, R. (2014). Peningkatan Kesejahteraan Sosial Lansia (Studi Kasus Program Pelayanan Kesejahteraan Lansia di UPT Panti Wredha Budhi Dharma Kota Yogyakarta, Ponggalan UH. 7/003 RT 14 RW V, Yogyakarta. UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.

Hussain, R., & Ali, M. (2015). Effect of Store Atmosphere on Consumer Purchase Intention. International Journal of Marketing Studies, 7(2), 35–43. https://doi.org/10.5539/ijms.v7n 2p35

Kotler, P., & Keller, K. L. (2016). Marketing Management (15th ed.). Pearson Education, Inc. Kuncoro, M. (2013). Mudah Memahami dan Menganalisis : Indikator Ekonomi. UPP STIM YKPN.

Levy, M., & Weitz, B. (2008). Retailing Management (7th ed.). Mc-Graw-Hill Education.

Lovelock, C. H. (2011). Services Marketing: People, Technology, Strategy (7th ed.).

Pearson. Nazari, M., Hosseini, M. A. S., & Kalejahi, S. V. T. (2014). Impact of price fairness on price satisfaction, customer satisfaction and Keputusan Pembelian in Iran Telecommunication Market (Case: MTN Irancell Company). Customer Satisfaction And Keputusan Pembelian In Iran Telecommunication Market, 3(1), 131–144.

Neuman, W. L. (2017). Metodologi Penelitian Sosial: Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif.

PT. Indeks.

Schiffman, L., & Kanuk, L. L. (2015). Perilaku Konsumen. Indeks.

Setiadi, N. J. (2013). Perilaku Konsumen: Perspektif Kontemporer pada Motif, Tujuan, dan Keinginan Konsumen (5th ed.). Kencana.

Sopiah, & Syihabudin. (2008). Manajemen Bisnis Ritel (1st ed.). Andi.

Sukesi, S., & Hidayat, W. G. P. A. (2019). Managing the Halal Industry and the Purchase Intention of Indonesian Muslims: The Case of Wardah Cosmetics. JOURNAL OF INDONESIAN ISLAM, 13(1), 200. https://doi.org/10.15642/JIIS.20 19.13.1.200-

Syah, T. Y. R., & Wijoyo, C. K. (2021). Service Quality and Customer Satisfaction on WOM a Private Hospital in Indonesia. JMMR (Jurnal Medicoeticolegal Dan Manajemen Rumah

Sakit),10(1), LAYOUTING. https://doi.org/10.18196/jmmr.v 10i1.10141 Tjiptono, F. (2014). Pemasaran Jasa : Prinsip, Penerapan,Penelitian. Andi Offset. Tjiptono, F. (2015). Strategi Pemasaran (4th ed.). Andi.

Tjiptono, F., & Chandra, G. (2016). Service, Quality & satisfaction (4th ed.). Andi Offset. Tyagi, C. L., & Kumar, A. (2004). Advertising Management (1st ed.). Atlantic.

Utami, C. W. (2010). Manajemen Ritel: Strategi dan Implmentasi Operasional Bisnis Ritel Modern di Indonesia (2nd ed.). Salemba Empat.

Welsa, H., & Khoironi, M. (2019). Pengaruh Kualiatas Layanan dan Store Atmosphere Terhadap Kepuasan Pelanggan Melalui Keputusan Pembelian Sebagai Variabel Intervening. Jurnal EBBANK, 10(1), 1–16.

Widjaya, A. (2009). Perencanaan Sebagai Fungsi Manajemen. Rineka Cipta.

Levy, M., Weitz, B., & Grewal, D. (2018). Retailing Management 10th Edition. McGraw-Hill Education

Tjiptono, F., dan Chandra, G. (2017). Pemasaran strategik mengupas pemasaran strategik, branding strategik, customer satisfaction, strategi kompetitif hingga e- marketing, Edisi 3. Yogyakarta: Andi Offset.

Tjiptono, F. (2018). Pemasaran Jasa, Prinsip, Penerapan,dan Penelitian. Yogyakarta: Andi Offset.

Berman, B., J. R. Evans., dan P. Chatterjee. (2018). Retail Managament A Strategic

Approach, Edisi 13, Global Edition. UK: Pearson.

Schiffman, L.G., &L.L Kanuk. (2017). Consumer Behaviour. New Jersey: Prentice Hall.

Utami, C. W. (2017). Manajemen Ritel (strategi dan implementasi Ritel Modern).

Jakarta: Salemba Empat.

Katarika, D. M., dan Syahputra. (2017). Pengaruh Store Atmosphere Terhadap Keputusan Pembelian Pada Coffee Shop di Bandung, Jurnal Ecodemica, Vol. 1 No. 2, pp.162-171.

Parasuraman, A. 2014. The Behaviorial Consequenses ofService Quality. New. Jersey: Prentince Hall.

Kotler, P., dan G. Amstrong. (2018). Principles of Marketing (17th edition). Italy: Pierson Education Limited.

Indrasari, M. (2019). Pemasaran dan Kepuasan Pelanggan. Surabaya: Unitomo Press. Daryanto., dan S. Ismanto. (2016). Konsumen dan Pelayanan Prima. Yogyakarta:

GavaMedia.

Lovelock, C.H. dan Wright L. (2015). Manajemen Pemasaran Jasa, Cetakan II. Jakarta: Indeks.

Priansa, D. J. (2017). Perilaku Konsumen Dalam Persaingan Bisnis Kontemporer.

Bandung: Penerbit Alfabeta.

Published
2022-11-21
Section
Articles