Implementasi Metode Simple Additive Weighting pada Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Pemasok Bahan Baku di PT. Abadi Kimia


Abstract
PT.Abadi Kimia merupakan suatu perusahaan yang bergerak di bidang industri kimia yang membutuhkan pemasok bahan baku aluminium hidroksida terbaik. Penentuan pemasok yang tepat sangatlah penting, apabila penanganan hal tersebut tidak optimal maka akan mempengaruhi proses produksi dan penjualan produk. Oleh karenanya dibutuhkan Sistem Pendukung Keputusan (SPK) untuk mempermudah perusahaan dalam memilih pemasok bahan baku aluminium hidroksida terbaik guna kelancaran dalam aktifitas produksinya. Pada penelitian ini, pemilihan kriteria pemasok berdasarkan aturan dari perusahaan, yakni harga, mutu, layanan, pembayaran, dan waktu. Metode SPK yang digunakan adalah Simple Additive Weighting (SAW) yang didasarkan pada konsep penjumlahan terbobot dari rating kinerja pada setiap alternatif pada semua atribut. Hasil dari penelitian ini diimplementasikan ke dalam suatu sistem berbasis web dengan 5 alternatif pemasok sebagai uji cobanya.
Kata Kunci— Sistem Pendukung Keputusan, Simple Additive Weighting, Pemasok Terbaik.
References
[2] http://ammarawirausaha.blogspot.co.id/2010/02/pemasok.html diakses pada tanggal 20 Pebruari 2016
[3] Pahlevy, Randy, Tesar. 2010. Rancang Bangun Sistem pendukung Keputusan Menentukan penerima Beasiswa dengan Menggunakan metode Simpele Additive Weighting (SAW). Skripsi Program Studi Tehnik Informatika. Surabaya,Indonesia: Universitas Pembangunan Nasional “Veteran”.
Copyright (c) 2017 Dwi Indrawan, Anik Vega Vitianingsih, Ratna Nur Tiara Shanty

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with Inform: Jurnal Ilmiah Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi agree to the following terms:
-
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
-
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
-
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.