Penerapan Sistem Dinamik dalam Intelligent Transport Systems (ITS) untuk Meningkatkan Efektifitas, Efisiensi dan Safety (Study Kasus Dinas Perhubungan Kota Surabaya)



Abstract
Pertumbukan ekonomi yang sangat tinggi menimbulkan dampak perpindahan penduduk dari pedesaan ke perkotaan. Hal ini mengakibatkan pertumbuhan penduduk di perkotaan dalam 20 tahun terakhir rata-rata mencapai kisaran 3-5%. berdampak lebih tinggi dari pertumbuhan penduduk nasional yang rata-rata sebesar 2%. Perubahan tersebut ditandai dengan meningkatnya jumlah kendaraan, pendapatan, dan tenaga kerja. Kemudahan arus transportasi darat makin meningkat ketika terjadi konektivitas antara kondisi jalan raya dengan kendaraan. Konektivitas ini dapat terbangun melalui dukungan teknologi komunikasi (information and communication technology, ICT) yang dewasa ini sudah diterapkan oleh industri kendaraan.
Intelligent Transport Systems (ITS) mempunyai beberapa manfaat yang sangat menguntungkan bagi masyarakat : pertama mengurangi kecelakaan yang mengakibatkan cacat atau kematian, dan kerugaian materi yang tidak terhitung nilainya, kedua menaikkan produktifitas karena berkurangnya kemacetan jadi biaya untuk transprtasi bisa terkurangi, ketiga mengurangi kemacetan berimbas pada mengurangi pemakaian bahan bakar dan emisi gas yang mengakibatkan kerugian baik bagi manusia dan mengurangi polusi udara.
Diharapkan dari pendekatan system yang terbentuk memberikan hasil untuk mengurangi kecelakaan mengurangi waktu tempuh yang lumayan lama dan padat dan mengurangi polusi terhadap lingkungan dikota Surabaya dengan banyaknya karbon dioksida yang terbuang, dan mengurangi pemakaian bahan bakar yang dipakai (efisien)..
References
[2] Morlok , Edward K., 1978, Pengantar Teknik dan Perencanaan Transportasi , Penerbit Erlangga
[3] Bowersox, C. (1981). Introduction to Transportation. New York: Macmillan Publishing Co, Inc.
[4] Steenbrink. 1974. Optimization of Transport Networks..
[5] Papacostas. 1987. Fundamentals of Transportation Enginering. Prantice Hall. USA
[6] Utomo Nasution (1997). Tata cara perencanaan geometrik jalan antar kota, (38), 1–54
[7] Krakiwsky, E.J., P. Vaníc˘ ek and D.J. Szabo (1993). Further Development and Testing of Robustness Analysis. Contract Report, Geodetic Survey Division, Geomatics Canada, Ottawa.
[8] Nowacki, G. (2012). Development and Standardization of Intelligent Transport Systems. International Journal on Marine Navigation and Safety of Sea Transportation, 6(3), 403–411.
[9] Douglas, Clarkson. (2012). Business , Engineering and Science Dcabes 2012.
[10] Binamarga. (1997). Tata cara perencanaan geometrik jalan antar kota, (38), 1–54.
[11] Forrester, J. W. (2001). System Dynamics: the Foundation under Systems Thinking. Change, 1(3), 1–3.
[12] Simonovic Slobodan, S. ahmad. (2009). A new method for spatial and temporal analysis of risk in water resources management. Journal of Hydroinformatics, 11(3–4), 320.
[13] Tamin, O. Z. (2000). Perencanaan & Pemodelan.
Copyright (c) 2018 Pamudi Pamudi, Erma Suryani

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with Inform: Jurnal Ilmiah Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi agree to the following terms:
-
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
-
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
-
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.