Pengaruh Citra Merek, Harga, Kualitas Produk Terhadap Loyalitas Pelanggan dengan Kepuasan Konsumen sebagai Variabel Intervening


Abstrak
Penelitian ini adalah studi tentang pengaruh citra merek, harga dan kualitas produk terhadap loyalitas pelanggan dengan kepuasan konsumen sebagai variabel intervening pada brand miniso. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui apakah variabel citra merek, harga dan kualitas produk berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan melalui variabel intervening yaitu kepuasan konsumen. Metode penelitian yang digunakan adalah metode path analysis (Analisis Jalur). Sampel dalam penelitian di tarik dengan menggunakan metode purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden yang diambil dari populasi konsumen brand miniso.Hasil dari uji sobel pada path analysis menunjukkan bahwa citra merek dan harga tidak berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan dengan kepuasan konsumen sebagai variabel intervening dimana keduanya memiliki nilai t hitung kurang dari t tabel. Kualitas produk memiliki pengaruh terhadap loyalitas pelanggan dengan kepuasan konsumen sebagai variabel intervening, hal ini karena nilai t hitung lebih besar dari nilai t tabel. Citra merek tidak memiliki pengaruh terhadap loyalitas pelanggan. Harga, kualitas produk dan kepuasan konsumen memiliki pengaruh terhadap loyalitas pelanggan. Perusahaan harus mampu untuk mempertahankan dan memberikan kualitas produk yang baik untuk menciptakan rasa puas dalam diri konsumen dan membuat konsumen bersifat loyal.
Referensi
Arianto, N., & Kurniawan, F. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Promosi Terhadap Loyalitas dengan Kepuasan Sebagai Variabel Intervening (Studi Home Industri Produk Pakaian Sablon & Bordir). Jurnal Pemasaran Kompetitif, 4(2), 254. https://doi.org/10.32493/jpkpk.v4i2.9647
Benge, W. D. M. R., & Nugroho A, R. H. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Citra Merek Terhadap Loyalitas Pelanggan Produk Indihome Di Kota Surabaya. Jurnal Ilmu Sosial Dan Pendidikan (JISIP), 5(4), 2598–9944. https://doi.org/10.36312/jisip.v5i4.2591/http
Damayanti, C., & Wahyono. (2015). Pengaruh Kualitas Produk, Brand Image Terhadap Loyalitas Dengan Kepuasan Sebagai Variabel Intervening. Management Analysis Journal, 4(3), 236–251. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/maj
Dzulkharnain, E. (2020). Pengaruh Persepsi Harga, Citra Merek Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian. IQTISHADequity Jurnal MANAJEMEN, 1(2). https://doi.org/10.51804/iej.v1i2.543
Eltonia, N., & Hayuningtias, K. A. (2021). Pengaruh Citra Merek , Persepsi Harga dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian Air Minum Dalam Kemasan ( AMDK ) Merek Le Minerale 600ml di Kota Semarang ). 6(2), 250–256.
Febrian, I., & Nugroho, R. H. (2022). Pengaruh Citra Merek, Harga, Kualitas Produk dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Produk Pembersih Wajah Garnier (Studi pada Konsumen di Kota Surabaya). Vol 9 No 6(e-ISSN: 2550-0813 | p-ISSN: 2541-657X), Hal. : 1989-1995. https://doi.org/DOI : 10.31604/jips.v9i6.2022.1989-1995
Gultom, D. K., Arif, M., & Muhammad Fahmi. (2020). Determinasi Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan Melalui Kepercayaan Dedek. MANEGGGIO: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 3(2), 273–282. http://jurnal.umsu.ac.id/index.php/MANEGGIO
Haribowo, R., Fitriyatul Bilgies, A., & Tannady, H. (2022). Analysis of the Effect of Brand Image and Celebrity Endorser on Purchase Decisions for Bittersweet Bakery Products By Najla Analisis Pengaruh Brand Image Dan Celebrity Endoser Terhadap Purchase Decision Produk Bakery Bittersweet By Najla. Management Studies and Entrepreneurship Journal, 3(5), 3220–3230. http://journal.yrpipku.com/index.php/msej
Nastiti, A., & Astuti, S. R. T. (2019). Pengaruh Persepsi Harga, Kualitas Layanan dan Citra Merek terhadap Kepuasan Pelanggan dan Dampaknya terhadap Loyalitas Pelanggan Taksi New Atlas di Kota Semarang. Diponegoro Journal of Management, 8(1), 126–136.
Nuristiqomah, S., Widodo, J., & Zulianto, M. (2020). PENGARUH KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN KARTU PRABAYAR simPATI TELKOMSEL (Studi Kasus Pada Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember Angkatan 2015-2017). JURNAL PENDIDIKAN EKONOMI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, Ilmu Ekonomi Dan Ilmu Sosial, 14(1), 166. https://doi.org/10.19184/jpe.v14i1.11610
Pratiwi, A., Junaedi, D., & Prasetyo, A. (2021). Pengaruh Harga terhadap Keputusan Pembelian Konsumen: El-Mal: Jurnal Kajian Ekonomi & Bisnis Islam, 2(2), 150–160. https://doi.org/10.47467/elmal.v2i2.473
Santosa, S., & Febriadi, Y. (2022). Pengaruh Customer Relationship Management (Crm) Terhadap Loyalitas Pelanggan Korporat Pada Penggunaan Layanan Pengiriman Surat Dan Paket Di Kantor Pos Bengkulu 38000. Jurnal Bisnis Dan Pemasaran, 12(1). https://ejurnal.poltekpos.ac.id/index.php/promark/article/view/2124/948
Santoso, J. B. (2019). Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan, dan Harga terhadap Kepuasan dan Loyalitas Konsumen. Jurnal Akuntansi Dan Manajemen, 16(01), 127–146. https://doi.org/10.36406/jam.v16i01.271
Saridewi, D. O., & Nugroho, R. H. (2022). Pengaruh Citra Merek, Harga, Dan Kualitas Produk Terhadap Loyalitas Melalui Kepuasan Konsumen Sebagai Variabel Intervening. Al-Kharaj : Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah, 4(6), 1722–1738. https://doi.org/10.47467/alkharaj.v4i6.1072
Siagian, A. O., & Wijoyo, H. (2021). Ade Oni. 1(3), 106–114.
Sugiarsih Duki Saputri, R. (2019). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan Grab Semarang. CoverAge: Journal of Strategic Communication, 10(1), 46–53. https://doi.org/10.35814/coverage.v10i1.1232
Sutra, A. (2021). Pengaruh Citra Merek, Harga Dan Kualitas Produk Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Pengguna Kartu Telkomsel (Studi pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Bengkulu). (JEMS) Jurnal Entrepreneur Dan Manajemen Sains, 2(2), 209–226.
##submission.copyrightStatement##
##submission.license.cc.by-nc-sa4.footer##Authors who publish with Inform: JIABI: Jurnal Ilmiah Administrasi Bisnis dan Inovasi agree to the following terms:
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.