PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA

  • John Harisantoso STKIP PGRI SITUBONDO
  • Miftahus Surur STKIP PGRI Situbondo
  • Suhartini Suhartini STKIP PGRI Situbondo
Abstract views: 449 , PDF (Bahasa Indonesia) downloads: 559

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya perbedaan kemampuan pemecahan masalah  matematika siswa, antara siswa yang menggunakan model Problem Based Learning (PBL) dan model pengajaran langsung. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu dengan menggunakan desain non-equivalent control group design. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas XI SMK Khamas Asembagus. Instrument yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah hasil uji pre-test dan uji post-test. Uji instrument meliputi uji validitas menggunakan metode Prearson Product Moment, uji homogenitas menggunakan Alpha Crounbach dan tingkat kesukaran soal. Uji prasyarat meliputi uji normalitas menggunakan metode Kolmogrof-Smirnov dan uji homogenitas, dengan  α=0,05. Pengujian signifikan peneliti menggunakan uji t-test. Hasil analisis menunjukkan bahwa  3,297 >  1,671. Dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan kemampuan pemecahan masalah  siswa pada mata pelajaran matematika khususnya pelajaran matriks antara yang menggunakan model Problem Based Learning (PBL) dengan Model Pengajaran langsung. Berdasarkan nilai rata-rata siswa setelah perlakuan menunjukkan bahwa nilai rata-rata kelas eksperimen sebesar 8,2 dan kelas eksperimen sebesar 7,22, artinya kelas eksperimen lebih tinggi dari kelas kontrol.  

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

John Harisantoso, STKIP PGRI SITUBONDO

Pendidikan Ekonomi

Miftahus Surur, STKIP PGRI Situbondo

Program Studi Pendidikan Ekonomi

References

[1] R. Tösten, B. Han, and S. Anik, “The Impact of Parental Attitudes on Problem Solving Skills in High School Students,” Univers. J. Educ. Res., vol. 5, no. 1, pp. 170–174, 2017.

[2] G. Yavuz, Y. Deringöl, and Ç. Arslan, “Elementary School Students Perception Levels of Problem Solving Skills,” Univers. J. Educ. Res., vol. 5, no. 11, pp. 1896–1901, 2017.

[3] J. E. Valdez and M. E. Bungihan, “Problem-based learning approach enhances the problem solving skills in chemistry of high school students,” J. Technol. Sci. Educ., vol. 9, no. 3, pp. 282–294, 2019.

[4] I. M. Dwi, H. Arif, and K. Sentot, “Pengaruh Strategi Problem Based Learning,” J. Pendidik. Fis. Indones. (Indonesian J. Phys. Educ., vol. 9, no. 1, pp. 8–17, 2013.

[5] A. Fitriani, S. Zubaidah, H. Susilo, and M. H. I. Al Muhdhar, “The effects of integrated problem-based learning, predict, observe, explain on problem-solving skills and self-efficacy,” Eurasian J. Educ. Res., vol. 2020, no. 85, pp. 45–64, 2020.

[6] M. Fauzan, A. Gani, and M. Syukri, “Penerapan Model Problem Based Learning Pada Pembelajaran Materi Sistem Tata Surya Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa,” J. Pendidik. Sains Indones. (Indonesian J. Sci. Educ., vol. 5, no. 1, pp. 27–35, 2017.

[7] P. Dewi, M. Sadia, and M. Suma, “Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Fisika Melalui Pengendalian Bakat Numerik Siswa Smp,” J. Pendidik. dan Pembelajaran IPA Indones., vol. 4, no. 1, 2014.

[8] K. Nisak and A. Istiana, “Pengaruh Penerapan Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Pemecahan,” vol. 2348, no. 1, pp. 91–98, 2017.

[9] H. Monica, N. Kesumawati, and E. Septiati, “Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Dan Keyakinan Matematis Siswa,” MaPan J. Mat. dan Pembelajaran, vol. 7, no. 1, pp. 155–166, 2019.

[10] E. Destianingsih, Ismet, and A. Pasaribu, “Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Pada Pembelajaran Fisika Kelas Xi Di Sma Negeri 1 Tanjung Lubuk,” J. Inov. Dan Pembelajaran Fis., vol. 3, no. 1, pp. 15-21–21, 2016.

[11] Yuberti, S. Latifah, A. Anugrah, A. Saregar, Misbah, and K. Jermsittiparsert, “Approaching problem-solving skills of momentum and impulse phenomena using context and problem-based learning,” Eur. J. Educ. Res., vol. 8, no. 4, pp. 1217–1227, 2019.

[12] R. Mushlihuddin, N. Nurafifah, and I. Irvan, “The effectiveness of problem-based learning on students’ problem solving ability in vector analysis course,” J. Phys. Conf. Ser., vol. 948, no. 1, 2018.
Published
2020-08-27
Section
Articles