Efektivitas Pelayanan Fungsi Teknis Terpadu Lalu Lintas Pada Bidang Penegakkan Hukum Berbasis Teknologi di Tingkat Satlantas Polres Kabupaten Gunung Mas

  • Satrya Panalu Randen
  • Eny Haryati Fakultas Ilmu Administrasi, Universitas Dr.Soetomo Surabaya
Abstract views: 99 , Full Text downloads: 72
Keywords: Effectiveness of Integrated Technical Services, Traffic Member Capability, Technology-Based Law Enforcement

Abstract

 

 

“Keberadaan era disrupsi membawa pengaruh gelombang volatiliy, uncerntainty, complexity, dan ambiguity, yang telah dan akan terus mengubah cara hidup dan bekerja seseorang.” “Perubahan tersebut juga dirasakan oleh organisasi Polri yang dituntut untuk merespons perubahan.” “Oleh karena itu, keamanan sistem dan pelatihan tentang praktik keamanan siber yang baik perlu menjadi prioritas bagi anggota Polri; ketidaksesuaian dengan budaya, yang mana keberadaan aplikasi atau sistem yang dibuat di luar negeri atau di luar lingkungan Polri dapat tidak sesuai dengan budaya lokal, dan hal ini dapat mempengaruhi penerimaan dan penggunaan aplikasi atau sistem di kalangan anggota Polri.” “Dengan pengalaman dan pengetahuan yang luas tentang operasi lalu lintas, Efektivitas Pelayanan Teknis Terpadu Lalu Lintas Satlantas Polres Kabupaten Gunung mas dapat memberikan masukan tentang bagaimana teknologi dapat digunakan secara efektif dalam penegakan hukum lalu lintas; Menyediakan layanan bantuan teknis kepada anggota Polri dalam penggunaan teknologi baru yang diperlukan dalam penegakan hukum lalu lintas.” “Teori yang digunakan pada penelitian ini, yaitu: Teori Efektivitas dan Teori, Pelayanan.” “Pada penelitian ini peneliti menggunakan pendekatan kualitatif, dimana permasalahan yang diangkat dan teori yang digunakan masih bersifat sementara dan akan berkembang ketika peneliti berada di lapangan atau konteks sosial.” “Hasil Penelitian ini adalah bahwa Pertama, efektifitas pelayanan Fungsi Teknis Terpadu Lalu Lintas di Tingkat Polres Gunung Mas pada bidang penegakan hukum berbasis teknologi informasi masih belum sesuai dan diperlukan adanya pelatihan untuk peningkatan kemampuan penegakan hukum berbasis teknologi karena masih jauh dari apa yang diharapkan.” Efektifitas pelayanan Fungsi Teknis Terpadu Lalu Lintas Satlantas dalam meningkatkan kemampuan anggota lalu lintas di tingkat Polres Gunung Mas pada bidang penegakkan hukum berbasis teknologi antara lain melakukan pelatihan, pemantauan dan pengawasan, pengembangan teknologi, dan melakukan kolaborasi dengan pihak terkait.” “Kedua, Faktor-faktor yang mempengaruhi efektivitas pelayanan Teknis Terpadu Lalu Lintas Satlantas dalam meningkatkan kemampuan anggota lalu lintas di tingkat Polres Gunung Mas pada bidang penegakkan hukum berbasis teknologi berasal dari: Program Fungsi Teknis Terpadu Lalu Lintas Satlantas yang merupakan bagian dari penegak hukum yang menjalankan fungsi pelatihan, pengawasan, pengembangan teknologi, dan melakukan kolaborasi dengan pihak terkait; kebijakan yang diterapkan dalam Program Fungsi Teknis Terpadu Lalu Lintas Satlantas; perilaku anggota yang tergabung dalam Program Fungsi Teknis Terpadu Lalu Lintas Satlantas; dan interaksi antara pelatih dan anggota yang mengikuti pelatihan, serta masyaraka

References

Ali Mohammad Saghiri, dkk. 2022. A Survey of Artificial Intelligence Challenges: Analyzing the Definitions, Relationships, and Evolutions. Appl. Sci. 2022, 12, 4054.
Burke, W. W. 2014. The rise and fall of the growth of organization development: What now? Consulting Psychology Journal: Practice and Research 70 (3)
Daisy Mui Hung Kee dan Mohammad Rabiul Basher Rubel. 2021. Technology Adaptation Is on Its Way: The Role of High Involvement Work Practice. Int. J. Business Innovation and Research, Vol. 25, No. 1, 2021.
Hardy M, Harvey H. 2020. Artificial Intelligence in Diagnostic Imaging: Impact on The Radiography Profession. Br J Radiol 2020; 93: 20190840.
Ilman Ataunur dan Eny Ariyanto. 2015. Pengaruh Kompetensi Dan Pelatihan Terhadap Kinerja Karyawan Pt Adaro Energy Tbk. Telaah bisnis, Vol. 16, no. 2.
Phimchanok Khamchai, Khwanying Sriprasertpap, and Rittichai On-ming. 2022. Adaptive Training System Model to Improve the Information and Communication Technology Skills of Personnel, Thailand. International Journal of Information and Education Technology, Vol. 12, No. 3, March 2022.
Suwandi. 2022. Electronic Traffic Law Enforcement (Etle) Sebagai Terobosan Penegakan Hukum Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan. Wasaka Hukum Vol. 10 No. 1
Published
2023-12-08
How to Cite
Randen, S. P., & Haryati, E. (2023). Efektivitas Pelayanan Fungsi Teknis Terpadu Lalu Lintas Pada Bidang Penegakkan Hukum Berbasis Teknologi di Tingkat Satlantas Polres Kabupaten Gunung Mas. Soetomo Magister Ilmu Administrasi, 701 - 710. Retrieved from https://ejournal.unitomo.ac.id/index.php/smia/article/view/7456

Most read articles by the same author(s)